Persiapkan dirimu dan Raihlah Prestasi di Festival Inovasi dan Kewirausahaan Siswa Indonesia (FIKSI)!
Pelatihan Persiapa FIKSI
Pelatihan ini dirancang khusus untuk mempersiapkan siswa dalam mengikuti kompetisi Festival Inovasi dan Kewirausahaan Siswa Indonesia (FIKSI) tingkat daerah maupun nasional. Program ini menggabungkan pengembangan mindset kewirausahaan, teknik presentasi bisnis, dan penyempurnaan produk inovatif sesuai kriteria lomba.
⏱️ Durasi per Pertemuan:60 – 120 menit💻 Model Pelatihan: Offline dan/atau online
Biaya Pembinaan Online
*Untuk harga pelatihan secara offline silakan hubungi pihak King Expert untuk mendapatkan penawaran yang sesuai*Jika tidak ada pilihan paket yang sesuai, silakan hubungi pihak King Expert untuk mendapatkan penawaran sesuai permintaan.